Anda belum login :: 24 Nov 2024 10:51 WIB
Detail
ArtikelKereta Api Uap Ambarawa, Inspirasi dari Masa Lalu  
Oleh: Kurniawan, Adhi
Jenis: Article from Bulletin/Magazine - ilmiah lokal
Dalam koleksi: Media Keuangan: Transparansi Informasi Kebijakan Fiskal (https://www.kemenkeu.go.id/publikasi/e-magazine/media-keuangan/) vol. 9 no. 87 (Nov. 2014), page 52-53.
Topik: kereta api uap; Ambarawa
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: MM88
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelKereta api telah menjadi bagian tak terpisahkan dari republik ini. Sejarah panjang kereta api dimulai saat perusahaan milik kolonial Belanda, Nederlandsch-Indische Spoorwegmaatschappij (NIS), pertama kali membangun jaringan rel kereta api di Semarang tahun 1864. Jalur tersebut digunakan untuk angkutan penumpang dan barang. Beberapa tahun berselang, Belanda membangun jaringan rel melintasi Ambarawa untuk kepentingan strategi militer. Rute ini menghubungkan Semarang dengan Yogyakarta. Mobilisasi pasukan dan logistik perang menjadi lebih mudah dan cepat. Stasiun kereta api Ambarawa selesai dibangun tahun 1873. Stasiun yang diberi nama Stasiun Willem I ini menjadi rumah bagi belasan lokomotif saat itu.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)