Anda belum login :: 23 Nov 2024 03:57 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Penerapan Six Sigma untuk Perbaikan Kualitas Produk pada PT Subur Semesta
Oleh:
Chandra, Cindy
;
Caesaron, Dino
;
Tannady, Hendy
Jenis:
Article from Proceeding
Dalam koleksi:
Prosiding Seminar Nasional Teknik Industri Badan Kerjasama Penyelenggara Pendidikan Tinggi Teknik Industri (BKSTI) 2014: Bukittinggi, 2-4 September 2014
,
page 3: 39-43.
Topik:
six sigma
;
DMAIC
;
defect
;
capabilityprocess
;
5W1H
Fulltext:
8. bksti7-313 (Cindy Chandra, Dino Caesaron, Hendy Tannady) 39-43.pdf
(421.43KB)
Isi artikel
Globalisasi menuntut perusahaan untuk meningkatkan kualitas produknya. Kualitas merupakan satu hal yang penting agar suatu perusahaan dapat unggul dan bersaing secarakompetitif. Penelitian ini menggunakan metode six sigma dengan konsep define, measure, analyze, improve, control(DMAIC). Beberapa alat bantu statistikyang digunakan diantaranya check sheets, histogram, diagram pareto, dan diagram sebab akibat. Berdasarkan hasil dari check sheetsdan perhitungan didapatkan bahwa jenis defectberupa komponen rusak, jalur segmen putus, cacat casing body, low signal, wrong assemblydan longgar, dengan tingkat sigma sebesar 4,12 dan nilai capability process(Cp) sebesar 97,142%. Masing-masing jenis defectdianalisa menggunakan diagram pareto dan didapatkan defectdominan berupa wrong assembly(37,4%), low signal(26,5%), dan jalur segmen putus (18,6%). Selanjutnya ketiga defectdominan akan dianalisa menggunakan diagram sebab akibat berdasarkan faktor manusia, mesin, metode dan material. Berdasarkan analisa sebab akibat dapat dilihat bahwa faktor utama penyebab kecacatan adalah karena tidak adanya standard prosedur dan instruksi kerja yang jelas dari setiap proses yang ada. Setelah itudisusun usulan perbaikan 5W1H dengan penyusunan SOP dan IK sebagai acuan pelaksanaan proses sehingga perusahaan dapat mengurangi defectdan meningkatkan kualitas produk
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.03125 second(s)