Anda belum login :: 23 Nov 2024 06:18 WIB
Detail
ArtikelPerubahan Iklim dan DInamika Penduduk dalam Konteks Kebijakan Nasional di Indonesia  
Oleh: Nurlambang, Triarko ; Rizqihandari, Nurrokhmah
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: Jurnal Kependudukan Indonesia vol. 07 no. 02 (Jul. 2012), page 77-108.
Topik: Perubahan Iklim; Displacement Areas; Dinamika Penduduk; Kebijakan Perubahan Iklim; dan Kebijakan Kependudukan
Ketersediaan
  • Perpustakaan PKPM
    • Nomor Panggil: J120.1
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelBerbagai hasil penelitian dan data menunjukkan bahwa gejala perubahan iklim semakin nyata. Demikian pula yang terjadi di Indonesia walaupun tidak berupa gejala ekstrim karena posisi Indonesia di sekitar garis khatulistiwa dan didominasi oleh laut. Displacement areas di Indonesia umumnya terkonsentrasi di wilayah pesisir. Daerah ini memiliki tingkat risiko yang tinggi karena sekaligus sebagai tempat konsentrasi kegiatan bagi sebagian besar penduduk di Indonesia. Namun, kapasitas adaptasi dan kegiatan mitigasi di Indonesia masih relatif sangat terbatas meskipun sudah didukung oleh pendanaan dari pihak donor internasional. Adanya kebijakan dan peraturan perundangan terkait dengan antisipasi gejala perubahan iklim dan pengendalian penduduk di Indonesia masih dalam tahap awal, yaitu tahap awareness dan belum dapat dikatakan berjalan dengan efektif.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)