Anda belum login :: 23 Nov 2024 04:12 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Bolehkan Anak Diare Minum Susu?
Oleh:
Afrianty, Dessy
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Intisari (Pusat) vol. 45 no. 621 (Jun. 2014)
,
page 68-69.
Topik:
Anak Diare
;
Kesehatan Anak
;
Minum Susu
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
II52.37
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Diare sebenarnya mekanisme tubuh untuk membuang kuman, virus, atau racun yang masuk ke dalam usus kita. usus ibarat saluran pembuangan kotoran. Nah, apabila saluran ini tersumbat, maka kotoran akan balik dan semakin lama semakin menumpuk, dan penyakit pun akan berlangsung lebih lama.Diare akut biasanya terjadi pada anak, berlangsung kurang dari 14 hari. Bisa disebabkan oleh infeksi maupun bukan infeksi. Diare karena infeksi umumnya disebabkan oleh virus, atau bakteri, parasit, dan jamur. Diare bukan infeksi bisa disebabkan malabsorpsi, alergi makanan, atau obat, termasuk intoleransi laktosa. Pada umumnya diare akut pada anak disebabkan oleh virus.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)