Anda belum login :: 24 Nov 2024 09:30 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Persepsi Mahasiswa Terhadap Pola Interaksi dalam Tutorial Online Matakuliah Fisika Statistik
Oleh:
Herawati
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi:
Jurnal Pendidikan (Universitas Terbuka) vol. 14 no. 1 (Mar. 2013)
,
page 22-30.
Topik:
Diskusi Online
;
Interaksi Mahasiswa
;
Tutorial Online
Fulltext:
03 JP 14(1) 2013 Herawati, Persepsi Mahasiswa terhadap Pola Interaksi dalam Tutorial Online, Irl, 22-30.pdf
(128.82KB)
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
JJ142
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pola interaksi mahasiswa dalam tutorial online (Tuton) dan mengetahui persepsi mahasiswa terhadap pelaksanaan tutorial online. Metode penelitian menggunakan metode survey. Penelitian dilakukan di program studi pendidikan fisika FKIP-UT pada matakuliah fisika statistik masa registrasi 2012.2. Responden sebanyak 12 responden. Instrumen menggunakan skala Likert. Validitas dan reliabilitas butir instrumen dilakukan uji pearson bivariat dan analisis alfa cronbach. Hasil menunjukkan bahwa: 1) pola interaksi mahasiswa yang sering terjadi adalah pola interaksi mahasiswa dengan materi dan pola interaksi mahasiswa dengan tutor 2) diskusi online dapat menyediakan umpan balik dari mahasiswa lainnya dan memberikan kesempatan mahasiswa untuk berpendapat.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)