Anda belum login :: 23 Nov 2024 19:20 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Pengadopsian Teknologi Rfid Di Rumah Sakit Indonesia, Manfaat dan Hambatannya
Oleh:
Vanany, Iwan
;
Shaharoun, Awaluddin Bin Mohamed
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI - non-atma jaya
Dalam koleksi:
Jurnal Teknik Industri vol. 11 no. 1 (Jun. 2009)
,
page 82-94.
Topik:
Pengadopsian teknologi RFID
;
Rumah sakit
;
Indonesia
;
Eksploratori
Fulltext:
17213-18171-1-PB.pdf
(73.8KB)
Isi artikel
Makalah ini berupaya mengeksplorasi manfaat dan hambatan dari pengadopsian teknologi RFID (Radio Frequency Identification) dalam konteks rumah sakit di Indonesia. Metode investigasi dari penelitian ini menggunakan wawancara dan kuesioner semi-struktur untuk konsultan, peneliti teknologi RFID dan manajer rumah sakit berkatagori besar di Pulau Jawa. Manfaat-manfaat dan hambatan-hambatan dari pengadopsian teknologi RFID telah diidentifikasi dari studi literatur. Hambatan dari pengadopsian teknologi RFID dibagi menjadi dua (2) aspek yaitu hambatan dari aspek bisnis dan teknologi. Temuan dari studi ini meyakini bahwa manfaat dari pengadopsian teknologi RFID didominasi oleh manfaat yang bersifat intangible. Sebagian besar responden meyakini bahwa hambatan utama dari pengadopsian teknologi RFID adalah: (1) kompleksnya teknologi RFID, (2) ketiadaan informasi yang lengkap dan valid, (3) tidak tersedianya anggaran yang cukup. Detail dari hasil studi dan implikasinya akan didiskusikan selanjutnya.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)