Anda belum login :: 24 Nov 2024 19:26 WIB
Detail
ArtikelPotret Keterwakilan Perempuan dalam Pemerintahan di Aceh  
Oleh: Usman, Nur Aisyah
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: Jurnal Perempuan: Untuk Pencerahan dan Kesetaraan no. 75 (Dec. 2012), page 39-55.
Topik: Pejabat Publik; Representasi Perempuan; dan Pemerintahan Aceh
Ketersediaan
  • Perpustakaan PKPM
    • Nomor Panggil: J57.1
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelTulisan ini mengurai bahwa walaupun jumlah perempuan yang menduduki jabatan publik mengalami peningkatan, akses perempuan untuk menduduki posisi manajemen senior sangat terbatas. Situasi ini tidak hanya di nasional, tetapi juga di pemerintahan daerah seperti di Aceh. Mayoritas perempuan pejabat publik di Aceh terkonsentrasi pada posisi middle level management yaitu seseorang yang menjalankan strategi atau kebijakan dari senior level management. Perempuan pejabat publik dalam perjalanan karirnya mengalami hambatan yang bersumber dari kebijakan diatasnya yang patriarkis sehingga menutup kesempatan perempuan untuk mengembangkan dirinya.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.03125 second(s)