Anda belum login :: 23 Nov 2024 11:19 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Perspektif Yuridis Tanggung Jawab Dokter terhadap Rahasia Medis Pasien HIV/AIDS (Studi di Rumah Sakit Umum Daerah Banyumas)
Oleh:
Taufiq, Muhammad
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Jurnal Dinamika Hukum vol. 11 no. 3 (Sep. 2011)
,
page 411-423.
Topik:
rahasia medis
;
perspektif yuridis dokter
;
Implementasi hukum
Fulltext:
VOL11S2011 MUHAMMAD TAUFIK_dv.pdf
(729.16KB)
Isi artikel
Pemeriksaan pasien HIV/AlDS dilakuan dengan azas sukarela dan rahasia. Kerahasiaan penderita harus dijaga dengan sebaik-baiknya. Status dan keberadaan pasien HIV/AIDS yang dirahasiakan menimbulkan dilema baik pada dokter yang merawat maupun pasien itu sendiri. Perspektif yuridis tanggung jawab dokter dalam membuka rahasia medis pasien HIV/A1DS merupakan pandangan atau pemahaman dokter terhadap tanggung jawab hukum dalam membuka rahasia medis pasien HIV/AlDS. Hal yang harus dijaga berupa identitas, diagnosis, riwayat penyakit, riwayat pemeriksaan dan riwayat pengobatan. Perspektif yuridis tanggung jawab dokter di RSUD Banyumas secara umum menunjukkan sangat setuju dalam membuka rahasia medis pasien HIV/AIDS dengan seizin pasien. Implementasi hukum terhadap kerahasiaan medis pasien HIV/AIDS di RSUD Banyumas dilaksanakan dengan baik.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)