Anda belum login :: 23 Nov 2024 11:42 WIB
Detail
BukuPENGARUH MEDIASI PERCEPTUAL FIT TERHADAP HUBUNGAN ANTARA PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT DAN PSYCHOLOGICAL EMPOWERMENT PADA KARYAWAN LIMA BANK UMUM SWASTA NASIONAL DI JAKARTA
Bibliografi
Author: MICHELLE, MICHELLE ; Nilawati, Levi (Advisor)
Topik: Perceived Organizational Support; Psychological Empowerment; Perceptual Fit
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2024    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh mediasi Perceptual Fit terhadap hubungan antara Perceived Organizational Support dan Psychological Empowerment pada karyawan lima Bank Umum Swasta Nasional di Jakarta, serta memberikan wawasan tentang mekanisme yang meningkatkan Psychological Empowerment. Penelitian ini menggunakan metode survei online melalui Google Forms, yang dikirimkan melalui LinkedIn kepada 200 karyawan di lima bank tersebut. Pengujian model mediasi dilakukan menggunakan Macro Process Model 4.
Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh signifikan dari Perceived Organizational Support terhadap Perceptual Fit. Selain itu, Perceptual Fit memiliki pengaruh signifikan terhadap Psychological Empowerment, dan Perceived Organizational Support juga berpengaruh signifikan terhadap Psychological Empowerment. Karyawan di lima bank umum swasta nasional di Jakarta mengalami dampak yang lebih besar dengan Perceptual Fit sebagai mediasi dalam hubungan antara Perceived Organizational Support dan Psychological Empowerment.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.390625 second(s)