Anda belum login :: 23 Nov 2024 21:18 WIB
Detail
BukuRiwayat Tionghoa Peranakan di Jawa
Bibliografi
Author: Onghokham
Topik: Chinese Crossbreed; Peranakan Tionghoa; perkawinan Indonesia-Tionghoa; masyarakat peranakan; terjadinya suatu minoritas; cara hidup tionghoa peranakan; tionghoa peranakan; masyarakat Tionghoa
Bahasa: (ID )    ISBN: 978-623-7357-08-7    
Penerbit: Komunitas Bambu     Tempat Terbit: Depok    Tahun Terbit: 2017    
Jenis: Books - Textbook
[Informasi yang berkaitan dengan koleksi ini di internet]
Ketersediaan
  • Frans Seda Collection
    • Nomor Panggil: 959.8 ONG r
    • Non-tandon: tidak ada
    • Tandon: 1
 Lihat Detail Induk
Abstract
Tulisan-tulisan dalam buku ini ditulis Onghokham sewaktu sedang belajar sejarah, malahan ada yang ditulis sebelum ia mahasiswa sejarah. Namun, saya ingat, dulu banyak pembacanya. Termasuk saya sendiri merasa dihidangkan dengan bacaan yang memikat.

Adrian B. Lapian, Sejarawan

Koleksi tulisan Onghokham yang sohor sebagai sejarawan ini isinya tidak saja mudah dipahami khalayak, namun juga serius dan bernuansa akademis. Lewat riset lapangan maupun arsip, Ong mengungkapkan sejarah sosial dan politik orang Tionghoa peranakan di Jawa dan Madura. Dalam buku ini dapat dilihat pemikiran Ong yang melandasi pandangan intelektualnya selama ini mengenai kedudukan masa lalu dan masa depan orang Tionghoa di Indonesia.

David Reeve, Associate Professor Departemen of Chinese and Indonesian, School of Modern Language Studies, UNSW, Sydney, Australia
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.46875 second(s)