Anda belum login :: 22 Nov 2024 19:04 WIB
Detail
ArtikelHubungan Antara Kemandirian dan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas IV SD  
Oleh: Stevanus, Ivan
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI - atma jaya
Dalam koleksi: Psiko-Edukasi: Jurnal Pendidikan, Psikologi dan Konseling vol. 10 no. 1 (May 2012), page 58-67.
Topik: Kemandirian; Hasil Belajar IPS
Fulltext: ivan_Ros.pdf (39.35KB)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: PP51.4
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
  • Perpustakaan PKPM
    • Nomor Panggil: J77
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelKemandirian adalah keadaan yang memungkinkan seseorang mengatur dan mengarahkan diri sendiri sesuai dengan tingkat perkembangannya yang meliputi aspek mengambil keputusan sendiri, menguasai hampir semua aktivitas fisik, bersosialisasi untuk unjuk peran, sadar akan tugas, mematuhi aturan dan dapat mengendalikan diri. Tujuan daru penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kemandirian dengan hasil belajar IPS siswa kelas IV SD. Subjek penelitian sebanyal 110 siswa kelas IV dari SD Sariputra, SD Strada Nawar, dan SD Strada Bhakti Nusa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemandirian siswa kelas IV sebagian besar menunjukkan kategori tinggi sebesar 52% siswa dan hasil belajar IPS menunjukkan sebagian besar kategori sedang sebesar 58% siswa. Berdasarkan hasil penelitian ini disarankan bagi guru dalam pembelajaran IPS untuk melatih kemandirian siswa. Siswa dipacu untuk terlibat aktif dan mandiri dalam belajar IPS. Siswa yang makin akan bertanggung jawab dan sadar pada tugasnya dalam belajar sehingga hasil belajar IPS siswa dapat ditingkatkan.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)