Anda belum login :: 24 Nov 2024 09:36 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Tips Amankan Facebook
Oleh:
Tanujaya, Antonius Alfons
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Info Komputer vol. 12 no. 7 (Jul. 2012)
,
page 110-111.
Topik:
Facebook
;
Internet Threat
;
Pencurian Identitas
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
II43.68
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Tingginya jumlah pengguna Facebook (dengan lebih dari 900 juta akun) menyebabkan banyak penjahat yang ingin melakukan serangan terhadap aneka akun itu. Contohnya serangan Koobface atau adanya aktivitas phishing yang bertujuan mencuri identitas pengguna Facebook. Selain itu juga ada serangan dari apps (aplikasi Facebook jahat) yang memiliki berbagai tujuan. Hal ini dilakukan dengan berbagai tujuan misalnya menyebarkan dirinya sebanyak mungkin ke kontak-kontak Facebook korbannya sampai dengan menipu korbannya dengan isu-isu teranyar seperti SOPA dan PIPA.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.03125 second(s)