Anda belum login :: 23 Nov 2024 05:54 WIB
Detail
BukuPengaruh Profitabilitas Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan Industri Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2016-2020
Bibliografi
Author: Putra, Erlangga Kusuma ; Susilandari, Caecilia Atmini (Advisor)
Topik: Nilai Perusahaan; Profitabilitas; Leverage
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Sarjana Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2022    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah profitabilitas dan leverage berpengaruh terhadap nilai perusahaan Industri Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2016-2020. Penelitian ini menggunakan return on equity sebagai proksi profitabilitas, debt to asset ratio sebagai proksi leverage dan nilai perusahaan menggunakan proksi Tobin’s q ratio pada industri perbankan di Indonesia tahun 2016-2020. Metode pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Analisis data menggunakan analisis statistika deskriptif dan analisis regresi linier berganda. Alat pengolahan pada data penelitian menggunakan program Statistical Package for Social Science (SPSS) versi 25. Hasil penelitian menunjukkan variable profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, dan variable leverage berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.3125 second(s)