Anda belum login :: 28 Nov 2024 02:50 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Pengaruh Motivasi Kerja Dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Asuransi Astra TB. Simatupang Jakarta (Bagian Acquisition)
Bibliografi
Author:
Margareta, Jesica
;
Temaluru, Yohanes
(Advisor)
Topik:
Motivasi Kerja
;
Komitmen Organisasi
;
Kinerja Karyawan
;
PT. Asuransi Astra
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Administrasi Bisnis - Fakultas Ilmu Administrasi Bisnis dan Ilmu Komunikasi Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2022
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Jesica Margareta_Undergraduated Theses_2022.pdf
(5.23MB;
12 download
)
2014021080_Jesica Margareta_Lembar Administrasi_.pdf
(1.11MB;
5 download
)
Abstract
Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh motivasi kerja dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Asuransi Astra TB. Simatupang. Asuransi Astra merupakan anak perusahaan Astra International Tbk. yang bergerak di bidang asuransi umum. Produk yang ditawarkan meliputi asuransi kendaraan bermotor, kesehatan, dan berbagai produk asuransi komersial. Untuk menawarkan produk mereka ke konsumen, perusahaan memberikan sebagian dari pekerjaan mereka kepada perusahaan penyedia tenaga kerja (perusahaan pemborong) melalui perjanjian pemborongan pekerjaan (outsourcing). Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan bagian Acquisition dan Claim PT. Asuransi Astra Buana TB Simatupang yang berjumlah 50 orang. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan non-probability sampling sehingga sampel tersebut adalah 50 karyawan bagian Acquisition dan Claim sesuai dengan jumlah populasi. Pada penelitian ini data juga di analisis dengan menggunakan tabel distribusi frekuensi, yang dibagi berdasarkan indikator masing-masing variabel bebas dan terikat. Bagian terakhir terdapat pengolahan analisis regresi berganda untuk menguji hipotesis penelitian. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa hasil analisis regresi berganda menunjukkan ada pengaruh secara positif dan signifikan variabel motivasi kerja dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan yakni dapat dibuktikan dengan nilai F hitung lebih besar daripada F tabel yaitu sebesar 28.887 > 3.19 dan dengan melihat nilai signifikansi yaitu 0.001 < 0.05.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.1875 second(s)