Anda belum login :: 27 Nov 2024 03:48 WIB
Detail
BukuANALISIS PENGARUH GREEN FINANCING, CREDIT QUALITY, EFISIENSI BANK, PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN BANK SIZE TERHADAP RISIKO KREDIT PADA PERBANKAN DI INDONESIA
Bibliografi
Author: Hatmadi, Felix Alvin ; Trihadmini, Nuning (Advisor)
Topik: Green Financing; Green Banking; Credit Risk; Pembangunan Berkelanjutan; Perbankan; Data Panel.
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2021    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari implementasi Green Financing, Credit Quality, Efisiensi Bank, Profitabilitas, Solvabilitas, dan Bank Size terhadap Risiko Kredit pada perbankan di Indonesia dengan periode penelitian tahun 2015-2019. Green Financing diukur denganan Total Green Credit Efisiensi Bank diukur dengan BOPO, dan Profitabilitas diukur dengan Return on Assets (ROA). Populasi dari penelitian ini adalah bank umum yang sudah terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2015-2019 dan sudah melaksanakan sustainable banking. Dari 45 bank, terdapat 9 bank terpilih yang memenuhi kriteria dan batasan populasi dan dapat dijadikan sampel dalam penelitian ini.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Credit Quality, Efisiensi Bank dan Solvabilitas berpengaruh terhadap Risiko Kredit, sedangkan Green Financing, Profitabilitas dan Bank Size tidak berpengaruh terhadap Risiko Kredit.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.40625 second(s)