Anda belum login :: 18 Feb 2025 23:35 WIB
Detail
BukuPerancangan Alat Penyortir Buah Stroberi Berdasarkan Warna dan Berat
Bibliografi
Author: Setyanto, Djoko (Advisor); Netanya, Sem Imanuel
Topik: penyortiran; stroberi; warna; berat
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Teknik Mesin Fakultas Teknik Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2021    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Abstract
Tugas akhir ini membahas tentang perancangan alat penyortir buah stroberi berdasarkan warna dan berat. Hasil dari perancangan ini berupa alat penyortir buah stroberi yang dilengkapi dengan sensor warna TCS3200 dalam menyortir buah stroberi berdasarkan warna dan sensor load cell dalam menyortir buah stroberi berdasarkan berat. Selain itu, alat yang dirancang memiliki kapasitas penyortiran 50 kg/jam. Alat penyortir buah stroberi berdasarkan warna dan berat memiliki dimensi panjang 1718,6 mm, lebar 430 mm, tinggi 600 mm dan diameter poros yaitu 70 mm. Alat ini menggunakan motor DC 12V dengan daya yaitu 0,03 kW, torsi motor 12,8 kg.cm dan kecepatan konveyor 0,92 m/s.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.1875 second(s)