Anda belum login :: 27 Nov 2024 00:16 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Analisis Pengaruh Pemahaman Pajak Progresif, Sanksi Pajak, Tingkat Pendidikan, dan Tingkat Penghasilan Terhadap Kepatuhan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor Roda Empat (Studi Kasus di Kelurahan Karet Kuningan)
Bibliografi
Author:
Wirawan, Andang
(Advisor);
Sihite, Ricky Johanes
Topik:
Pemahaman Pajak Progresi
;
Sanksi
;
Kepatuhan
;
Tingkat Pendidikan
;
Tingkat Penghasilan Kendaraan Bermotor
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Sarjana Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2020
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Ricky Johanes Sihite_Undergraduated Theses_2020.pdf.pdf
(1.85MB;
19 download
)
Abstract
Pajak Progresif merupakan salah satu penerimaan pajak yang diterima oleh
Pemerintah Daerah dengan mengenakan pajak kepada pemilik kendaraan
bermotor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan
bagaimana masyarakat DKI Jakarta sebagai Wajib Pajak Khususnya warga
Jakarta Selatan di kelurahan Karet Kuningan seberapa patuhnya dalam
membayar pajak kendaraan bermotor khususnya kendaraan bermotor beroda empat yang dilihat dari sisi pengaruh pemahaman Pajak Progresif, Sanksi Pajak, tingkat pendidikan dan tingkat penghasilan.
Penelitian ini menggunakan metode regresi linear berganda dengan melibatkan 69 respondem yaitu pemilik kendaraan bermotor roda empat di DKI Jakarta khususnya di daerah Jakarta Selatan di kelurahan karet kuningan dan data diolah menggunakan SPSS versi 25.0. hasil penelitian menunjukan bahwa warga DKI Jakarta Khususnya warga Jakarta Selatan di kelurahan Karet Kuningan Pemahaman atas Pajak Progresif, Sanksi Pajak serta Tingkat penghasilan dari Wajib Pajak berpengaru terhadap kepatuhan Pembayaran Pajak Kendaraan bermotor roda empat, Sedangkan untuk tingkat pendidikan tidak berpengaruh terhadap Kepatuhan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor roda empat di DKI Jakarta.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.171875 second(s)