Anda belum login :: 24 Nov 2024 12:55 WIB
Detail
BukuAudit Operasional Atas Fungsi Pembelian dan Pembayaran Pada PT Karya Tehnik Pasirindo
Bibliografi
Author: Djohan, Widjaja (Advisor); Candra, I Putu Irwan Adi
Topik: Audit Operasional; Pengendalian Internal; Fungsi Pembelian; Fungsi Pembayaran.
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Sarjana Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tahun Terbit: 2020    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: I Putu Irwan Adi Candra_Undergraduated Theses_2020.pdf.pdf (1.62MB; 15 download)
Abstract
Perencanaan dalam sebuah pembelian sangat lah penting, supaya pembelian dan pembayaran perusahaan lebih efektif dan efisien. Audit operasional dapat dilaksanakan untuk mengetahui apakah efektif dan efisien pada prosedur pembayaran dan pembelian yang dilakukan. Tujuan penelitian ini bertujuan untuk menganalisis prosedur pembelian dan pembayaran dengan SOP serta efektifitas dan efisiensi prosedur pembelian dan pembayaran pada PT Karya Tehnik Pasirindo.
Penulis melakukan penelitian audit operasional pada fungsi pembelian dan pembayaran pada PT Karya Tehnik Pasirindo. Metode analisis yang digunakan penulis adalah deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini dengan menggunakan Internal Control Questionnaire dan uji ketaatan terhadap dokumen-dokumen pembelian dan pembayaran tahun 2019.
Hasil penelitian ini yaitu PT Karya Tehnik Pasirindo telah memiliki prosedur dan kebijakan pembelian dan pembayaran yang telah efektif dan efisien. Atas beberapa temuan yang ditemukan di penelitian ini, penulis memberikan saran yang dapat dipertimbangkan oleh perusahaan dalam meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam melakukan pembelian dan pembayaran pasir.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.15625 second(s)