Anda belum login :: 30 Nov 2024 18:49 WIB
Detail
BukuPengaruh Manajemen Laba Terhadap Penawaran Umum Perdana dan Performa Perusahaan Setelah IPO dengan Total Aset sebagai Variabel Moderasi: Studi Kasus Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (IDX) Pada Periode 2016-2018
Bibliografi
Author: Bimo, Irenius Dwinanto (Advisor); Azizy, Rizqi
Topik: Initial Public Offering (IPO); Manajemen Laba; Total Aset
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Magister Manajemen Sekolah Pascasarjana Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2020    
Jenis: Theses - Master Thesis
Fulltext: Rizqi Azizy_Master Theses_2020.pdf (1.45MB; 20 download)
Abstract
Penelitian ini menyajikan pengujian terhadap perilaku perusahaan terhadap manajemen laba dilakukan pada saat penawaran umum perdana (IPO) dan setelah penawaran umum perdana (IPO). Tujuan penelitian adalah untung mengungkapkan pengaruh manajemen laba terhadap kondisi perusahaan pada saat penawaran umum perdana (IPO) dan setelah penawaran umum perdana (IPO) dengan total aset sebagai variable yang memoderasi kedua hubungan pengaruh tersebut. Data di diambil dengan rentang waktu tahun 2016 sampai 2018 dengan total sampel 90 perusahaan. Analisa regresi dilakukan dalam penelitian ini dengan data panel digunakan untuk menganilisis hipotesis dari penelitian ini Hasil dari penelitian ini mengemukakan bahwa manajemen laba berpengaruh pada saat Initial Public Offering (IPO) dan setelah IPO. Total aset memperkuat pengaruh secara positif pada kondisi saat IPO dan memperkuat pengaruh secara Negatif pada kondisi setelah IPO.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.4375 second(s)