Anda belum login :: 11 Mar 2025 11:55 WIB
Detail
BukuPengaruh Gender Orientation Terhadap Kepuasan Karir Dengan Mediasi Adaptabilitas Karir Dan Psychological Capital Pada Pekerja Milenial Di Jakarta
Bibliografi
Author: Purba, Sylvia Diana (Advisor); , Jessica
Topik: Gender Orientation; Kepuasan Karir; Mediasi Adaptabilitas Karir; Psychological Capital; Pekerja Milenial
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Magister Manajemen Sekolah Pascasarjana Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2019    
Jenis: Theses - Master Thesis
Fulltext: Jessica_Master Theses_2019.pdf (8.43MB; 39 download)
Abstract
Penelitian ini memiliki tujuan untuk melihat pengaruh dari gender orientation terhadap kepuasan karir yang dimediasi oleh adaptabilitas karir dan psychological capital. Model penelitian ini terdiri dari satu variabel eksogen, dua variabel mediasi, dan satu variabel endogen. Total hipotesis yang diajukan sebanyak tujuh hipotesis. Model penelitian sudah diuji dengan tingkat normalitas, linearitas yang menunjukkan hasil berada di sig.<0.05 sehingga dinyatakan normal dengan memiliki tingkat linearitas yang baik. Model juga diuji multikorelasinya dan menunjukkan VIF lebih kecil dari 10, sehingga menunjukkan hasil yang fit untuk diuji. Penelitian ini dilakukan terhadap 210 responden dengan rentang usia 23-39 tahun dan sekarang merupakan karyawan perusahaan jasa yang sebelumnya sudah pernah bekerja minimal 1 tahun. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa gender orientation, psychological capital, dan adaptabilitias karir dan psychological capital tidak mampu memediasi peranan gender orientation terhadap kepuasan karir.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.203125 second(s)