Anda belum login :: 24 Nov 2024 02:37 WIB
Detail
ArtikelPhishing: Cara Ampuh Himpun Dana "Panas"  
Oleh: Mantra, IGN
Jenis: Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi: Info Komputer vol. 11 no. 8 (Aug. 2011), page 124-125.
Topik: Phishing; Hacker; Financial Security; Network Security; Internet Scam
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: II43.66
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelMasih ingat dengan bencana tsunami yang melanda Jepang pada bulan Maret 2011 lalu? Ribuan nyawa melayang, triliunan harta benda hilang dan rusak diterjang tsunami. Tidak sedikit aset informasi yang hilang ditelan gelombang tsunami. Pascatsunami, pemerintah Jepang melakukan recovery dan berbagai organisasi menghimpun dana untuk masyarakat Jepang dengan slogan "Pray for Japan". Maka tergeraklah hati kita untuk membantu masyarakat Jepang yang sedang dilanda kemalangan. Hal ini juga menjadi jalan bagi para hacker untuk menciptakan berbagai alamat phishing dan email yang disebar ke seluruh dunia. Mereka menulis dan membuat fake email dan server untuk menerima dana bantuan (donate) dari para donatur yang memberikan sumbangan kepada masyarakat Jepang. Memang uang donasi yang diberikan kepada situs tersebut, hanya US$1 sampai US$5. Namun, 1 juta orang di seluruh dunia ini telah memberikan sumbangan kepada alamat yang salah.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.046875 second(s)