Anda belum login :: 23 Nov 2024 11:16 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Puding Binahong Pengusir Diabetes
Oleh:
Riyadi, M. Agung
;
Hernawan, Arif Koes
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Gatra vol. 18 no. 10 (Jan. 2012)
,
page 44-45.
Topik:
Binahong
;
Diabetes
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
GG5.103
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta meneliti kandungan ekstrak tanaman binahong sebagai obat untuk diabetes. Hasilnya menunjukkan, tanaman ini memiliki kandungan zat reduksi gula yang bermanfaat untuk menurunkan kadar gula darah. Namanya sungguh cantik, Anredera cordifolia. Tubuhnya tinggi semampai pula. Ia berasal dari dataran tinggi di Cina. Di negeri leluhurnya, ia biasa dipanggil dheng san chi. Tetapi dheng bukanlah model terkenal yang bakal membuat banyak pria memimpikannya. dheng adalah sejenis tanaman menjalar yang memiliki umur panjang (perenial).
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)