Anda belum login :: 24 Nov 2024 01:03 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
PENGARUH COUNTRY OF ORIGIN DAN WORD OF MOUTH TERHADAP BRAND EQUITY INNISFREE DI INDONESIA
Bibliografi
Author:
Salim, Lina
(Advisor);
Florensi, Felicia
Topik:
Country Of Origin
;
Word Of Mouth
;
Brand Equity
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2019
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Felicia Florensi_Undergraduate Theses_2019.pdf
(8.05MB;
104 download
)
Abstract
Brand equity merupakan aspek yang penting untuk diperhatikan semua industri untuk memperkuat posisi suatu merek. Industri kosmetik yang sedang mengalami kenaikan pertumbuhan seperti Innisfree pun turut memperhatikan brand equity. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh country of origin dan word of mouth terhadap brand equity Innisfree di Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primer yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada beberapa komunitas beauty product. Kriteria sampel yaitu pernah membeli produk Innisfree, ber-jenis kelamin perempuan, dan tidak dibatasi umur tertentu. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah non-probability sampling (purposive sampling). Sedangkan metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi dengan PROCESS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa country of origin dan word of mouth mempengaruhi brand equity secara langsung. Country of origin mempengaruhi brand equity secara tidak langsung melalui brand loyalty dan perceived quality. Word of mouth mempengaruhi brand equity secara tidak langsung melalui brand loyalty dan perceived quality. Variabel brand association dan brand awareness tidak menjadi mediator COO dan WOM terhadap brand equity.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.375 second(s)