Anda belum login :: 27 Nov 2024 03:06 WIB
Detail
ArtikelDisiplin Kelola Uang untuk Kelanggengan Usaha  
Oleh: Rahyono, Sutie
Jenis: Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi: Intisari (Pusat) vol. 45 no. 582 (Sep. 2011), page 58-59.
Topik: Keuangan; Usaha; Wirausaha; Fungsi Uanng; Kelola Uang
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: II52.28
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelDalam berwirausaha ada dua kemungkinan yang akan kita alami: berhasil atau gagal. Ketika berhasil, usaha kita akan berkembang. Ketika gagal, usaha kita jalan di tempat dan lama-lama bangkrut. Salah satu faktor yang berpengaruh atas keberhasilan dan kegagalan itu adalah pemahaman atas fungsi uang dalam usaha kita. Usaha yang berhasil biasanya didukung pemahaman fungsi uang tersebut. Sebaliknya, kurangnya pemahaman fungsi uang dalam usaha menjadi salah satu faktor penyebab lambannya perkembangan usaha bahkan kebangkrutan usaha, terutama pada usaha mikro dan kecil. Uang hasil usaha dicampur jadi satu, tanpa dipilah apalagi dicatat.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)