Anda belum login :: 23 Nov 2024 09:57 WIB
Detail
ArtikelBooming Jasa Merger & Akuisisi  
Oleh: Panutomo, Bambang
Jenis: Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi: Info Bank: Analisis Strategi Perbankan & Keuangan vol. XX no. 220 (1997), page 52-54.
Topik: Krisis Keuangan; Industri Perbankan; Merchant; Investment; Krisis Ekonomi
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: II41.3
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelSaat ini banyak perusahaan akan berkonsolidasi. Bagi merchant dan investment bank, ini adalah peluang menjual jasa layanan merger, akuisisi, dan sebagainya. Mana lebih berpeluang: bank lokal atau bank asing? Krisis keuangan yang menimpa beberapa kawasan belakangan ini membawa hikmah positif bagi industri perbankan. Bagi Indonesia, dengan adanya krisis di dalam negeri, sudah pasti para pemberi pinjaman dari luar negeri akan berkurang. Dalam kondisi demikian, saya melihat, ada dua hal yang dapat dilakukan oleh perbankan lokal.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.03125 second(s)