Anda belum login :: 24 Nov 2024 09:04 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Peran Kaum Perempuan Melalui Kelompok Usaha Bersama dalam Usaha Pengentasan Kemiskinan
Oleh:
[s.n]
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Buletin Bina Swadaya vol. 6 no. 32 (2001)
,
page 5-7.
Topik:
Perempuan
;
Pengentasan Kemiskinan
;
Usaha Bersama
;
Pembangunan
;
KSM Puncangro
;
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
BB55
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Kemiskinan merupakan keadaan serba kekurangan yang dialami seseorang atau kelompok yang diluar keinginan yang bersangkutan sebagai keajaiban yang tidak dapat dihindari dengan kekuatan atau kemampuan yang dimilikinya. Kondisi yang demikian ini disebabkan oleh berbagai faktor yang serba komplek antara lain lemahnya nilai tukar hasil produksi, lemahnya lembaga yang ada dimasyarakat, rendahnya kualitas SDM, modal yang dimiliki, pendapatan, rendahnya penguasaan teknologi, kesenjangan antara si-kaya dan si-miskin, serta lemahnya tawar menawar.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)