Anda belum login :: 23 Nov 2024 01:12 WIB
Detail
ArtikelRevitalisasi Pembangunan Desa di Kecamatan Nagreg dan Cicalengka Kabupaten Bandung: Studi Corak Governance Desa dan Antar Desa  
Oleh: Diharna, H.
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Sosiohumaniora Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial dan Humaniora vol. 7 no. 01 (Mar. 2005), page 22-34.
Topik: kepemerintahan; negara; swasta; masyarakat sipil; pengorganisasian diri
Ketersediaan
  • Perpustakaan PKPM
    • Nomor Panggil: S94
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelKonsep governance mempunyai 3 domain yaitu state, dunia usaha dan Civil Society. di ketiga domain etrsebut berlangsung self organizing yang sifatnya heterarkhic. penelitian ini bertujuan mendapatkan konsep revitalisasi pembangunan desa, untuk itu dilakukan analisis self organizing yang terjadi di desa penelitian pada masing-masing domain governance. hasil penelitian menunjukkan bahwa revitalisasi pembangunan desa akan dapat berjalan apabila terjadi reposisi kepemerintahan desa, reposisi kecamatan dan reposisi perumusan kebijakan publik. resposisi kebijakan pemerintah perlu dimulai dengan memberdayakan Badan Kepemerintahan Desa perlu dimulai dengan memberdayakan bdan perwakilan desa dengan yang diharapkan akan mempunyai daya ungkit terhadap pemberdayaan Civil Society, keperdulian dunia usaha terhadap urusan publik masyarakat desa dan adaptasi badan eksekutif desa dalam menjalankan perannya.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)