Anda belum login :: 23 Nov 2024 17:50 WIB
Detail
BukuPengaruh Kepemilikan Saham Trading Volume Activity Dan Kebijakan Dividen Terhadap Volatilitas Return Saham (Studi Pada Perusahaan Yang Terdaftar Dalam Indeksckompas 100 Periode 2014 – 2015)
Bibliografi
Author: BUTAR, JEFFRY SUMANDO BUTAR ; Dharmastuti, Christiana Fara (Advisor)
Topik: Volatilitas Return Saham; Return; Trading Volume Activity; Volatilitas; Investor.
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2017    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: Jeffry Sumando Butar Butar’s Undergraduate Theses.pdf (1.24MB; 32 download)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: FEM-8491
    • Non-tandon: tidak ada
    • Tandon: 1
 Lihat Detail Induk
Abstract
Return saham menjadi hal penting bagi para investor, terlebih bagi investor yang baru saja memulai melakukan investasinya di pasar saham. Return saham akan dapat diperoieh apabila terjadinya volatilitas pada saham tersebut. Melalui Return saham dapat menjadi salah satu faktor yang menentukan keputusan investasi yang dilakukan investor. Oleh karena itu penelitian ini meneliti faktor faktor yang mempengaruhi volatilitas return saham yang antara lain adalah kepemilikan saham institusi keuangan, kepemilikan saham institusi non keuangan, kepemilikan saham publik, trading volume activity, dan kebijakan dividen. Peneiftian ini diiakukan pada perusahaan - perusahaan yang terdaftar dalam indeks kompas 100 selama periode 2014 - 2015. Metode yang digunakan adalah data panel cross section dan dengan 62 perusahaan yang diteliti. Analisis data menggunakan pengolahan statistik yaitu Eviews. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada dua variabel independen, yakni kepemilikan saham institusi non keuangan, dan trading volume activity, memiliki pengaruh yang signifikan terhadap volatilitas return saham. Sedangkan variabel kepemilikan saham institusi keuangan, kepemililkan saham publik, dan kebijakan dividen tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap volatilitas return saham.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.171875 second(s)