Anda belum login :: 23 Nov 2024 10:37 WIB
Detail
ArtikelPerkembangan Pasar Keuangan  
Oleh: [s.n]
Jenis: Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi: Perkembangan Ekonomi Keuangan dan Kerjasama International no. 2 (2010), page 89-104.
Topik: pasar keuangan; krisis fiskal
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: PP28.6
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelPerkembangan krisis fiskal di Eropa membayangi kinerja pasar keuangan global, terutama di negara maju, sepanjang TW2-10. Sementara dampaknya terhadap pasar keuangan di emerging Asia bersifat terbatas dan sementara. Global risk aversion yang terjadi berdampak pada melemahnya kinerja saham negara maju terutama di kawasan Eropa. Sebaliknya, kondisi tersebut semakin mendorong aliran modal masuk ke kawasan emerging Asia. Terjadinya flight to quality investor terhadap intrumen pasar keuangan yang lebih aman dan menjanjikan mendorong peningkatan kinerja obligasi negara baik di G3 maupun emerging Asia. Dampak sebaliknya terjadi pada penerbitan obligasi korporasi baik di tingkat global maupun kawasan yang cenderung menurun. Perkembangan yang sama juga terjadi di pasar keuangan syariah dimana kinerja pasar saham syariah cenderung melemah sementara kinerja pasar sukuk cenderung menguat. Selain faktor fundamental ekonomi, perkembangan yang terjadi di pasar keuangan telah mendorong apresiasi mata uang USD dan mata uang negara emerging Asia sepanjang triwulan laporan.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)