Anda belum login :: 23 Nov 2024 09:43 WIB
Detail
BukuPengaruh Rasio Profitabilitas, Leverage, Dan Rasio Aktivitas Terhadap Kapitalisasi Biaya Penelitian Dan Pengembangan Dan Pengaruhnya Ke Manajemen Laba
Bibliografi
Author: RICHARDO ; Wedari, Linda Kusumaning (Advisor)
Topik: Biaya Penelitian dan Pengembangan; Income Smoothing; Debt Convenant; Activity Ratio; Manajemen Laba
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2015    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: Ricardo's Undergraduate Theses.pdf (462.61KB; 23 download)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: FEA-6500
    • Non-tandon: tidak ada
    • Tandon: 1
 Lihat Detail Induk
Abstract
Biaya penelitian dan pengembangan merupakan biaya yang dikeluarkan perusahaan untuk mengembangkan perusahaan. Seiring dengan perkembangan zaman, dunia bisnis menuntut perusahaan untuk selalu melakukan inovasi dan perbaikan pada berbagai bidang. Data yang digunakan dalam penelitian yaitu laporan keuangan perusahaan manufaktur yang listing di Bursa Efek Indonesia yang memiliki data pengeluaran penelitian dan pengembangan dari tahun 2011 hingga tahun 2013. Metode pengolahan data yang digunakan adalah analisis regresi logistik dan independent sample t test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perusahaan yang memiliki rasio profitabilitas dan aktivitas yang rendah, dan leverage yang tinggi cenderung akan melakukan kapitalisasi biaya penelitian dan pengembangan. Sedangkan tidak ditemukan adanya perbedaan perilaku manajemen laba antara perusahaan yang melakukan kapitalisasi biaya penelitian dan pengembangan dan perusahaan yang melakukan pembebanan terhadap biaya penelitian dan pengembangan.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.578125 second(s)