Anda belum login :: 23 Nov 2024 22:42 WIB
Detail
BukuAnalisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Gelora Bakery Jatinegara
Bibliografi
Author: SETIADY, ANDREAS NIKE ; Suhaily, Lily (Advisor)
Topik: Kualitas Produk; Harga; dan Kepuasan Konsumen
Bahasa: (ID )    
Penerbit: Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya     Tempat Terbit: Jakarta    Tahun Terbit: 2015    
Jenis: Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext: Andreas Nike Setiady's Undergraduate Theses.pdf (2.21MB; 25 download)
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: FEM-8105
    • Non-tandon: tidak ada
    • Tandon: 1
 Lihat Detail Induk
Abstract
Kualitas produk dan harga adalah beberapa faktor yang dapat menentukan tinggi atau rendahnya kepuasan konsumen terhadap suatu produk. Dalam jangka panjang, kualitas produk dan harga tersebut diharapakan dapat berkontribusi terhadap meningkatkan kepuasan konsumen. Selain itu kualitas produk dan harga diharapkan dapat meningkatkan keunggulan kompetitif perusahaan dalam menghadapi persaingan yang semakin ketat. Tujuan dari penelitian ini adalah mengkaji kualitas produk dan harga terhadap kepuasan konsumen pada produk roti. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 120 orang yang terdiri dari para pengunjung toko Gelora Bakery di Jatinegara. Data diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada para responden dengan metode convenience sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa kualtas produk dan harga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Lihat Sejarah Pengadaan  Konversi Metadata   Kembali
design
 
Process time: 0.203125 second(s)