Anda belum login :: 27 Nov 2024 11:22 WIB
Detail
ArtikelEncephalocele  
Oleh: Lubis, Nuchsan Umar
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Cermin Dunia Kedokteran vol. 36 no. 07/173 (Nov. 2009), page 507.
Topik: OTAK; kelainan kongenital; defek tuba neuralis; asam folat
Ketersediaan
  • Perpustakaan FK
    • Nomor Panggil: C04.K.04
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelEncephalocele adalah kelainan kongenital akibat defek tuba neuralis, kejadian ini akibat gangguan pada masa embrio pada minggu ketiga - ke empat : neural tube tidak menutup pada ujung kranial, sehingga menimbulkan herniasi jaringan saraf pusat. Penyebab defek tuba neuralis belum diketahui pasti; beberapa faktor penyebab antara lain : radiasi, obat-obatan, malnutrisi, bahan-bahan kimia, genetik. Suplemen asam folat pada saat sekitar konsepsi dapat mencegah defek tuba neural.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)