Anda belum login :: 24 Nov 2024 01:30 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Menanti Jutaan Wirausaha dari Social Entrepreneurship
Oleh:
Pambudi, Teguh S.
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
SWA vol. 26 no. 3 (Feb. 2010)
,
page 32.
Topik:
Social Entrepreneur
;
Social Enterprise
;
Social Entrepreneurship
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
SS33.69
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Sekalipun beragam definisi lahir untuk memaknainya, tiga hal di atas sejatinya saling berkaitan. Yang pertama adalah sosoknya: wirausaha yang social driven, bergerak tidak dimotivasi profit, melainkan misi mengatasi problem sosial yang ada. Mereka adalah orang-orang yang berupaya menciptakan perubahan positif atas persoalan yang menimpa masyarakat: entah itu pendidikan, kesehatan, atau masalah kemasyarakatan lain, terutama ekonomi secara "entrepreneurially", atau laiknya wirausaha: ulet dan berani ambil risiko.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.03125 second(s)