Anda belum login :: 30 Nov 2024 16:15 WIB
Detail
ArtikelSistem Pendinginan Terpadu dalam PC  
Oleh: Chip
Jenis: Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi: Chip Komputer Media no. 11 (Nov. 2009), page 148.
Topik: PC; Panas; Sistem Pendinginan Terpadu
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: CC20.35
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelSuhu yang terlalu tinggi bisa sekaligus membuat Anda dan PC Anda stres. Coba bayangkan saat suhu di dalam PC menjadi terlalu panas, kipas menjadi bising karena berputar terlalu kencang. Begitu juga prosesor dan graphics chip yang mendadak lebih lambat (bahkan mogok bekerja) karena "kepanasan". Parahnya, panas tersebut berpotensi merusak hardware PC Anda. Bagaimana mengatasi masalah panas di PC tersebut akan CHIP jelaskan berikut ini.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)