Anda belum login :: 25 Nov 2024 01:03 WIB
Detail
ArtikelTataLaksana Diabetes Melitus pada Kehamilan  
Oleh: Hanky (Editor)
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: FARMACIA vol. 08 no. 10 (May 2009), page 66-67.
Topik: DIABETES MELLITUS; KEHAMILAN; Diabetes melitus pragestasional; diabetes melitus gestasional
Ketersediaan
  • Perpustakaan FK
    • Nomor Panggil: F01.K.2009.01
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelDiabetes Melitus (DM) pada kehamilan secara umum dapat dibagi menjadi dua kelompok : DM yang memang sudah diketahui sebelumnya dan kemudian menjadi hamil (Diabetes Melitus Hamil / DMH / DM pragestasional) dan DM yang baru ditemukan saat hamil (Diabetes Melitus Gestasional / DMG). Penatalaksanaan DM, baik tipe 1 maupun 2 secara umum memiliki penatalaksanaan yang sama. Seperti pada DM tipe 2, pada DMG juga terjadi gangguan resistensi insulin dan gangguan sekresi insulin.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)