Banyaknya produk mie instan yang berlomba-lomba beredar cii pasaran untuk memperkenaikan dan memperlihatkan eksistensinya kepada seluruh masyarakat melalui media promosi iklan televisi (seperti: Mie Sedap, Mie Kare, Mie ABC, dll.), menimbulkan dilema bagi masyarakat dalam memilih produk mie instan, yang pada akhirnya akan mempengaruhi minat beli konsumen. Oleh karena itu, penulis meneliti “Tanggapan responden terhadap iklan mie instan indomie di televisi” dan “Pengaruh iklan mie instan indomie di televisi terhadap minat beli konsumen.” Adapun atribut yang diteliti adalah mengenai ikian mie instan indomie di televisi, yang terdini dan: informasi, jalan cenita, bahasa, model ikian, musik atau jingle, wama, dan frekuensi penayangan (intensitas), lalu mengenal minat beli konsumen, yang terdiri dan: perhatian (attention), minat (interest), keinginan (desire), dan tindakan (action). Populasi dalam kuesioner ml adalah mahasiswa Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya, Jakarta. Penelitian mi menggunakan 110 orang responden, dengan teknik pengambllan sampel yang digunakan adalah convenience sampling. Metode analisis data yang digunakan oleh penulis dalam melakukan penelitian, adalah sebagai benikut: Yang pertama, Uji Validitas dan Uji Reliabilitas. Yang kedua, Mean Score, Overall Mean Score, dan Interval. Yang ketiga, Korelasi Pearson. Yang keempat, Uji Regresi. Dan hash penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa: Yang pertama, tanggapan responden terhadap iklan mie instan indomie di televisi adalah balk. Yang kedua, iklan mie instan indomie di televisi dapat mempengaruhi minat bell konsumen. |