Anda belum login :: 23 Nov 2024 16:01 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Korelasi Diantara Kesiapan Mengemban Peran Kepemimpinan Dengan Kesiapan Berubah
Bibliografi
Author:
ADRIAN, EVAN
;
Simanjuntak, James
(Advisor)
Topik:
Peran Kepemimpinan
;
Pengertian Kepemimpinan
;
Perlawanan untuk Berubah
Bahasa:
(ID )
Penerbit:
Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unika Atma Jaya
Tempat Terbit:
Jakarta
Tahun Terbit:
2009
Jenis:
Theses - Undergraduate Thesis
Fulltext:
Evan Adrian's Undergraduate Theses.pdf
(368.13KB;
15 download
)
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
FEM-6181
Non-tandon:
tidak ada
Tandon:
1
Lihat Detail Induk
Abstract
Tujuan peneliti melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana kesiapan pemimpin dalam mengemban peran kepemimpinan dengan kesiapan berubah pada para manajer tingkat menengah dan tingkat atas. Penelitian ini dilakukan pada manajer tingkat menengah dan tingkat atas yang bekerja di Jakarta dan sekitarnya, dengan sampel sebanyak 50 orang responden. Alat yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah kuesioner dengan skala 1 sampai 5 untuk kesiapan mengemban peran kepemimpinan dan skala 1 sampai 3 untuk kesiapan berubah. Metode sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Pengolahan dan analisis data yang dilakukan dengan menggunakan analisis korelasi.
Berdasarkan hasil penelitian penulis memperoleh kesimpulan dimana variabel kesiapan mengemban peran kepemimpinan berhubungan sedang – sedang saja terhadap kesiapan berubah.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Lihat Sejarah Pengadaan
Konversi Metadata
Kembali
Process time: 0.171875 second(s)