Tujuan dan penelitian ini adalah untuk mengetahul pengaruh hubungan suku bunga (SBI) dan ekspor neto terhadap nilal tukar (Rp/$). Hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini adalah apabila suku bunga naik maka nilai tukar akan terdepresiasi, dan jika ekspor neto naik maka nhlai tukar akan terapresiasi. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dan BPS, yang selanjutnya data i diolah dengan menggunakan program Eviews5. Analisis yang digunakan dalam penulisan skripsi )ini menggunakan beberapa pengujian yaltu: uji stasioneritas, uji kointegrasi, uji asumsi kiasik, dan uji inferensial (uji t dan uji F). Dengan menggunakan uji asumsi klasik maka model regresi tersebut telah bebas dan masalah multkolineanitas, heteroskedastisitas, dan autokorelasi. Dan hash regresi model koreksi kesalahan (ECM), disimpulkan bahwa suku bunga dan ekspor neto (variabel independen) secara bersama-sama berpengaruh terhadap nilai tukar (variabel dependen) yang dapat dilihat pada uji F pada derajat 95%, dan uji t dimana suku bunga tidak berpengaruh terhadap nilai tukar begitu juga dengan ekspor neto yang tidak berpengaruh terhadap nilai tukar pada derajat 95%. |