Anda belum login :: 27 Nov 2024 04:13 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Studi Eksploratif Perilaku Mahasiswa Uk. Petra Dalam Memilih Fast Food Restaurant Dan Non Fast Food Restaurant Di Surabaya
Oleh:
Wijaya, Serli
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI - non-atma jaya
Dalam koleksi:
Jurnal Manajemen Perhotelan vol. 1 no. 2 (Sep. 2005)
,
page 80-86.
Topik:
Fast food restaurant
;
non fast food restaurant
;
perilaku mahasiswa
;
Fast food restaurant
;
non fast food restaurant
;
student behaviour
Fulltext:
HOT05010205.pdf
(240.2KB)
Isi artikel
Menjamurnya bisnis makanan di Surabaya mempengaruhi perilaku masyarakat dalam mengambil keputusan pembelian di sebuah restoran. Penelitian eksploratif ini bertujuan untuk menggali perilaku mahasiswa UK. Petra dalam memutuskan untuk makan di fast food restaurant dibandingkan dengan di non fast food restaurant. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa terdapat perbedaan sehubungan dengan frekuensi kunjungan dan dengan siapa responden berkunjung ke sebuah restoran. Selain itu, keputusan makan di fast food restaurant lebih dipengaruhi oleh faktor kualitas makanan, kecepatan layanan, dan harga yang relatif terjangkau. Sedangkan kualitas makanan, keramahan layanan dan kenyamanan restoran merupakan faktor yang lebih mempengaruhi pembelian di non fast food restaurant.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)