Anda belum login :: 24 Nov 2024 14:39 WIB
Detail
ArtikelPersepsi Masyarakat Surabaya Terhadap Spa Sebagai Sarana Perawatan Kesehatan, Kebugaran Dan Kecantikan  
Oleh: Pasla, Peter Remy Yosy ; Dinata, Dessy Indah Sari
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan vol. 6 no. 1 (Mar. 2004), page 82 - 92.
Topik: Spa; Persepsi; Spa; Perception
Fulltext: MAN04060107.pdf (63.83KB)
Isi artikelSpa (Sanus Per Aquam atau Solus Per Aqua) sebagai salah satu metode perawatan kebugaran dan kecantikan yang dipadukan dengan berbagai elemen yang tercakup dalam the Ten Elements of Spa Experience, melalui pendekatan jiwa (spirit), raga (body) dan pikiran (mind), menciptakan keseimbangan antara jiwa, raga, dan pikiran (reflect), dan nuansa rileks (relax) yang dapat menumbuhkan kembali vitalitas (revitalize) serta mengembalikan keceriaan (rejoice), dan dengan didukung berbagai fasilitas dan sumber daya saat ini, Spa juga dapat menjadi pilihan terapi dan penyembuhan. Adanya salon dan klinik kecantikan yang menawarkan fasilitas dan menu Spa tetapi kurang memahami arti dan konsep Spa mungkin saja mjembuat masyarakat menjadi enggan untuk mencoba dan memiliki kesan negatif akan Spa. Hal tersebut dapat menjadi faktor distorsi pada pembentukan persepsi, dan mungkin saja mempengaruhi persepsi masyarakat Surabaya terhadap image/citra bisnis Spa.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0 second(s)