Anda belum login :: 23 Nov 2024 14:01 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Analisis Triwulanan: Perkembangan Moneter, Perbankan dan Sistem Pembayaran, Triwulanan IV-2006
Oleh:
Tim Penulis Laporan Triwulanan, Bank Indonesia
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional - terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi:
Bulletin of Monetary Economics and Banking (ex: Buletin Ekonomi Moneter dan Perbankan) vol. 9 no. 3 (Jan. 2007)
,
page 1-3.
Topik:
Moneter
;
Perbankan
;
Sistem Pembayaran
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
BB62.3
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Secara umum, kinerja perekonomian Indonesia pada triwulan IV-2006 terus menunjukkan perkembangan yang membaik dan disertai dengan stabilitas makro yang terjaga. Pertumbuhan ekonomi pada triwulan ini diperkirakan akan menjadi pertumbuhan tertinggi dalam tahun 2006. Sementara itu, beberapa indikator makro juga menunjukkan perkembangan yang positif seprti neraca pembayaran yang surplus, nilai tukar yang menguat, dan inflasi yang terus menurun. Hal tersebut juga didukung oleh sektor keuangan yang relatif stabil seperti terlihat pada perkembangan pasar saham, modal, dan pasar uang. Dengan perkembangan tersebut serta dengan memperhatikan prospek ekonomi moneter ke depan dan berbagai faktor risiko yang dihadapi serta memperhatikan pencapaian sasaran inflasi ke depan yaitu 6% dan 5% untuk masing-masing tahun 2007 dan 2008, Dewan Gubernur BI pada tanggal 4 Januari 2007, memutuskan untuk menurunkan BI rate menjadi 9,5% atau turun 25 basis poin (bps) dari tingkat sebelumnya.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.03125 second(s)