Anda belum login :: 24 Nov 2024 02:01 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Menganalisa Hasil Salary Survey, Antara Manfaat dan Perangkap
Oleh:
Human Capital
(Editor)
Jenis:
Article from Bulletin/Magazine
Dalam koleksi:
Human Capital Magazine no. 49 (Apr. 2008)
,
page 70.
Topik:
Survey
;
Menganalisa
;
Salary
Ketersediaan
Perpustakaan Pusat (Semanggi)
Nomor Panggil:
HH6.2
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Dewasa ini sudah semakin banyak perusahaan-perusahaan di Indonesia yang berpartisipasi dalam salary survey, akan tetapi masih sangat sedikit perusahaan yang dapat melakukan analisa hasil survey dengan baik serta memanfaatkan data salary survey secara maksimal. Hal ini dapat dimaklumi mengingat masih sangat sedikit HR di Indonesia yang dibekali dengan keahlian analisa mengenai kompensasi dan benefit. Bagi perusahaan yang berpartisipasi didalam mengikuti salary survey tentunya sudah menyadari bahwa salary survey adalah sebuah investasi yang cukup mahal yang diikuti beberapa tujuan diantaranya: untuk mengetahui posisi daya saing perusahaan didalam memberikan Industry/pasar yang sesuai, melakukan evaluasi terhadap reward strategy dari perusahaan, menghitung evaluasi terhadap reward strategy dari perusahaan, menghitung kemampuan finansial perusahaan untuk mempertahankan posisi daya saing.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)