Anda belum login :: 23 Nov 2024 10:06 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Penggunaan Fiber Reinforced Composite sebagai Resin Bonded Prosthesis pada Gigi Anterior
Oleh:
Pintadi, Hastoro
Jenis:
Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi:
Mutiara Medika vol. 07 no. 01 (Jan. 2007)
,
page 27.
Topik:
Resin Bonded Prosthesis
;
Etsa Asam
;
Fiber Reinforced Composite
Ketersediaan
Perpustakaan FK
Nomor Panggil:
M55.K.01
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 0)
Tandon:
tidak ada
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Resin bonded prosthesis merupakan gigi tiruan yang menggantikan satu atau dua gigi yang hilang dengan menggunakan teknik etsa asam dan ikatan resin. Tujuan utama pemilihan resin bonded prosthesis adalah untuk mendapatkan estetik yang baik, dengan biaya rendah. Laporan kasus ini membahas mengenai fiber reinforced composite sebagai bahan resin bonded prosthesis untuk menggantikan gigi incisivus lateralis kiri atas yang telah hilang. Keberhasilan perawatan ini tergantung pada seleksi kasus dan retensi yang dihasilkan.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)