Anda belum login :: 27 Nov 2024 07:57 WIB
Detail
ArtikelSosialisasi Konservasi Parasitoid Telur Dengan Pengelolaan Habitat Dalam Pengendalian Hama Penggerek Batang Padi Kuning Di Desa Banteran Kecamatan Sumbang Kabupaten Banyumas  
Oleh: Minarni, Endang Warih ; Kustantinah ; Nurtiati
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional
Dalam koleksi: Dinamika, Jurnal Pengkajian dan Penerapan Teknologi vol. 04 no. 02 (Nov. 2006), page 2-11.
Topik: Parasitoid telur; pengerek batang padi kuning
Ketersediaan
  • Perpustakaan PKPM
    • Nomor Panggil: D52
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelDesa banteran kecamatan sumbang merupakan daerah binaan fakultas pertanian UNSOED di wilayah kabupaten banyumas. kecamatan tersebut mempunyai lahan sawah dan tegalan yang cukup luas. ditinjau dari aspek ekologi dan keadaan lahannya desa ini sesuai untuk budi daya tanaman pangan dan perkebunan. selain itu motivasi petani untuk membudidayakan tanaman pangan tersebut cukup besar, namun disisi lain gangguan hama dan penyakit juga masih cukup tinggi sehingga dapat mengurangi dan menggagalkan panen.
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)