Anda belum login :: 23 Nov 2024 00:07 WIB
Home
|
Logon
Hidden
»
Administration
»
Collection Detail
Detail
Hak kekayaan intelektual dalam waralaba
Oleh:
Wiludjeng, Johana Henny
Jenis:
Article from Books
Dalam koleksi:
Bunga rampai: pandangan 21 wanita terhadap hak kekayaan intelektual
,
page 469-505.
Topik:
Waralaba
;
Kekayaan Intelektual
;
Hak Kekayaan
;
Intelektual Dalam Waralaba
;
Ketersediaan
Perpustakaan PKPM
Nomor Panggil:
347 BUN
Non-tandon:
1 (dapat dipinjam: 1)
Tandon:
tidak ada
Reserve
Lihat Detail Induk
Isi artikel
Mulai sekitar tahun 1990-an ini terlihat perkembangan ekonomi dan bisnis di indonesia disemarakkan dengan semakin menjamurnya bisnis waralaba atau franchise. Bisnis semacam ini merupakan pengembangan usaha secara internasional, sehingga seringkali melibatkan kerja sama pihak indonesia dengan pihak luar negeri. Walaupun semakin hari semakin bertambah banyak jumlah usaha semacam ini, tetapi masyarakat pada umumnya kurang mengenal apa dan bagaimana system usaha waralaba itu. Masyarakat umumnya hanya mengetahui semakin banyak usaha restoran fried chicken dengan berbagai merek dagang seperti McDonald's, Kentucky fried chicken, california fried chicken, texas fried chicken, restoran pizza hut atau round table pizza, sampai bisnis-bisnis perhotelan seperti holiday inn hotel atau regent hotel, dan lain-lain. Namun tidak banyak yang mengetahui bahwa usaha bisnis semacam ini merupakan bentuk usaha waralaba atau franchise.
Opini Anda
Klik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!
Kembali
Process time: 0.015625 second(s)