Anda belum login :: 23 Nov 2024 14:26 WIB
Detail
ArtikelModifikasi Metoda Aastho'93 Dalam Desain Tebal Lapisan Tambahan Untuk Model Struktur Sistem3-Lapisan  
Oleh: Kosasih, Djunaedi
Jenis: Article from Journal - ilmiah nasional - tidak terakreditasi DIKTI
Dalam koleksi: Jurnal Jalan-Jembatan vol. 24 no. 2 (Aug. 2007), page 147-165.
Topik: desain tebal lapisan tambahan; metode analitis; modulus perkerasan; proses BackCalculation
Ketersediaan
  • Perpustakaan Pusat (Semanggi)
    • Nomor Panggil: JJ9.1
    • Non-tandon: 1 (dapat dipinjam: 0)
    • Tandon: tidak ada
    Lihat Detail Induk
Isi artikelSalah satu metoda analisis dalal desain tebal lapisan tambahan untuk struktur perkerasan lentur yang telah baku adalah metode AASHTO'93 yang menggunakan modulus pekerjaan hasil dari proses back calculationterhadap data cekung lemdutan.Akan tetapi model struktur sistem 2 lapisan yang digunakan pada umumnya tidak dapat menghasilkan cekung lendutan teoritis yang cocok dengan target data cakung lendutan.Croney (1977) memberi rekomendasi untuk memodelkan struktur perkerasan minimal sebagai sistem 3-lapisan agar dapat memastikan penerapan metode analitis yang efektif.maklah ini mengusulkan metode AASHTO'93 yang dimodifikasi untuk memperhitungkan modulus perkerasan yang diperoleh dari model struktur sistem 3-lapisan dengan menggunakan program BackCalc dalam desain tebal lapisan tambahan dan secara khusus menelitipengaruh dari variasi tempratur perkerasan dealam sehari dari variasi beban survey lendutan FWD terhadap modulus perkerasan dan terhadap desain tebal lapisan tambahan
Opini AndaKlik untuk menuliskan opini Anda tentang koleksi ini!

Kembali
design
 
Process time: 0.015625 second(s)